Dengan tim yang berpengalaman dalam riset dan pengembangan SDM, Sahabat Karir Indonesia memiliki kredibilitas dalam pengembangan organisasi dan sumber daya manusia. Tim kami terdiri master trainer, asesor, researcher, dan praktisi berkualifikasi profesor, doktor/PhD, master, Director, Vice President, General Manager, Senior Manager, dan manajer-manajer muda yang smart dan enerjik di bidang Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM)  dan Pengembangan Organisasi (OD).

VISI :

Menjadi Lembaga Riset dan Pengembangan Kompetensi bidang Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM) yang profesional, bersahabat dan unggul di Indonesia pada tahun 2025

MISI :

1. Memiliki pengetahuan, keterampilan dan integritas dalam bidang MSDM dengan sikap kerja yang komunikatif, cermat, jujur, disiplin, bertanggung jawab, dan berorientasi tim
2. Ramah dan empati kepada semua stakeholders
3.Bekerja dan melayani dengan prinsip “hari ini lebih baik dari hari kemarin, hari esok lebih baik dari hari ini

““G r o w i n g W i t h P a r t n e r s””

SahabatMenjadi mitra setia dalam menghadapi setiap permasalahan pengembangan karir, organisasi dan pengelolaan SDM
KapabilitasMemiliki kredibilitas dan komitmen dalam mengembangkan kompetensi stakeholders
IntegritasBerkarakter profesional dan terpercaya


Ajukan Pertanyaan
1
💬 Butuh Bantuan? Silakan Chat Kami
Terimakasih telah mengakses www.sahabatkarir.com Silakan tekan tombol Ajukan Pertanyaan untuk menghubungi Admin SKI